Untuk mengatasi hal itu kita bisa edit semua itu dengan GPEDIT (Group Policy Editor). Caranya mudah :
Masalah Pada Registry :
Metode 1 :
- Buka RUN atau dengan tekan tombol WIN + R
- Isikan GPEDIT.MSC
- Masuk ke "Administrative Templates - System - Prevent Access To Registry Editing Tools"
- Ubah Valuenya menjadi = Enabled, Pilih "No", klik Apply.
Metode 2 :
- Buka folder "C:\Windows"
- Cari file Regedit.exe
- Rename / Ganti nama file tersebut, misal : "New_Reg.exe"
Masalah Pada Command Prompt :
- Buka RUN atau dengan tekan tombol WIN + R
- Isikan GPEDIT.MSC
- Masuk ke "Administrative Templates - System - Prevent Access To Command Prompt"
- Ubah Valuenya menjadi = Enabled, Pilih "No", klik Apply.
Masalah Pada Task Manager :
Metode 1 :
- Buka RUN atau dengan tekan tombol WIN + R
- Isikan GPEDIT.MSC
- Masuk ke "Administrative Templates - System - Ctrl+Alt+Del Option - Remove Task Manager"
- Ubah Valuenya menjadi "Enable", ingat ! kemudian Ubah lagi menjadi "Disable" atau "Not Configured".
- Apply
Metode 2 :
- Buka RUN atau tekan tombol WIN + R
- isikan dengan :
REG add HKCU\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\System /v DisableTaskMgr /t REG_DWORD /d 0 /f
- OK.
Metode 3 :
- Buka RUN ketikan Regedit
- Masuk pada alamat HKCU\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\System
- Buat Registry baru type "DWORD" dengan nama "DisableTaskMgr"
- isikan value nya = 0
Tidak ada komentar:
Posting Komentar